Cloud Books Fiksi

Secret Assunnah

Sinopsis

Menceriakan tentang Habillah Hafiz Al-Ayyubi, pemuda yang dikenal saleh, cicit pemilik pesantren Al-Hafizma. Ia hanya ingin menjalani kewajibannya sebagai hamba yang baik tanpa sanjungan berlebihan karena asal keturunan maupun ilmu yang dimilikinya. Karena itu, ia selalu tak acuh terhadap pujian yang ditujukan padanya, dan hanya memfokuskan hidupnya dengan menuntut ilmu agar tidak ada waktu untuk untuk melakukan dosa. Namun, siapa sangka, sikapnya itu justru membuat dirinya terjebak dalam kemaksiatan akibat kedengkian seseorang. Inilah kisah Assunnah yang penuh rahasia dari pandangan Aisha Rahisa. Aisha hanya tahu Assunnah Bercita-cita membawa perubahan pada generasi Islam, tetapi malah berakhir membawanya terjerumus dalam kemaksiatan.
  • Harga

    Rp. 99.000,-

  • Penulis

    Tri Lyagustina

  • Halaman

    330 Halaman

  • Ukuran

    13cm x 19cm